Saat ini dunia sudah sangat canggih karena sekarang dunia berada didalam genggaman tangan.
Maka tak pelak kita harus mengikuti arus jaman karena kalau tidak kita sendiri yg akan terlibas,maka dalam ngerongsok pun kita harus masuk dalam dunia digital.
Tapi itu semua tidaklah gampang karena harus punya inisiatif dan kreativitas yg bisa masuk dalam dunia digital dan itu harus diwujudkan dalam kemauan belajar yaitu mempelajari kecanggihan perangkat terkini, baik itu belajar otodidak maupun belajar ke ahlinya. Dengan begitu kita akan bisa masuk dalam dunia milenial sekarang.